Arsenal vs Man City, Bukayo Saka Jadi Ancaman Besar Bek Kiri Guardiola

Gambar Gravatar
Arsenal vs Man City, Bukayo Saka Jadi Ancaman Besar Bek Kiri Guardiola
Arsenal vs Manchester City.

KABARDPR.COM – Manchester City di nilai harus ekstra hati-hati, terutama dalam menjamu Arsenal di duel lanjutan Liga Inggris 2022-2023 pada, Kamis (16/2/2023) dini hari WIB nanti .

Pertemuan antara Arsenal vs Man City ini adalah laga tunda pekan ke-12 Premier League musim ini.

Bacaan Lainnya

Kedua club raksasa ini akan beradu kekuatan, strategi, dan taktik permainan dalam duel penentu puncak klasmen di Emirates Stadium.

Man City memang tak setangguh musim-musim sebelumnya. Dimana hal itu berkaitan dengan inkonsisten para pemainnya.

Jadi, akan sangat sulit bagi Man City dalam menjamu Arsenal nanti pada laga musim ini.

Seperti diketahui, Man City terbilang sudah empat (4) kali mengalami kekalahan dalam liga musim ini. tidak seperti musim-musim sebelumnya.

Salah satu masalah Man City adalah di lini belakang. Di mana hal itu disebabkan oleh cedera pemain dan kepergian bek. Alhasil, musim ini menjadi kesekian kalinya mengutak-atik barisan bek dari Man City.

“Saya kira dia (Guardiola) sudah menentukan keputusan, tapi faktanya dia masih mengubah-ubah barsan empat beknya. Dan saya kira akan ada perubahan lagi besok,” ujar analis Premier League, Gary Neville.

“Menurut saya, dia tidak bisa memainkan Nathan Ake atau Rico Lewis sebagai bek kiri, jika memilih formasi empat bek konvensional,” tambahnya.

Man City atau di kenal dengan sebutan Josep Guardiola, memang belum mendatangkan bek kiri baru usai melepas Oleksandr Zinchenko ke Arsenal pada musim panas lalu.

Di mana hal itu di nilai menjadi titik lemah bagi Arsenal, terlebih lagi yang harus di hadapi adalah Bukayo Saka.

“Jelas Zinchenko di biarkan pergi dan sekarang mereka bermain tanpa bek kiri. Saya kira Pep tidak akan menghadapi Arsenal tanpa bek kiri, terlebih harus menghadapi (Bukayo) Saka,” lanjut Neville.

“Pep memang harus mengatasi masalah bek kiri tersebut musim ini. Namun, jelas bahwa untuk saat ini kasus tersebut membuatnya merasa tidak nyaman,” tandasnya.

Jadwal Sreaming Arsenal vs Manchester City

Pertandingan: Arsenal vs Man City
Stadion : Emirates Stadium
Waktu: Kamis, 16 Februari 2023
Kick-off: 02.30 WIB
Live Streaming: Vidio (klik di sini)

Baca Artikel Lainnya di Google Berita

Apa reaksi anda soal berita ini?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
Iklan-Admin

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *